Dalam HTML tab Button itu adalah untuk membuat sebuah tombol, dimana tombol ini berfungsi sebagai pembuat perintah ketika kita tekan tombol tersebut, kita bisa membuat perintah input, delete, create, dan banyak sekali. Di berbagai framework CSS itu sendiri biasanya di sediakan class class untuk membuat buttons ini. Bagaimana kalo di Pure CSS? Nah klai ini saya akan menjelaskan Jenis- jenis Buttons di Pure CSS.

  1. Default Buttons

Default buttons adalah tombol default bawaan Pure CSS. Untuk membuatnya sendiri kita hanya memasukan class “pre-button” ke tag <a> atau tag <button>.

Lihat contoh kode HTML di bawah.

Hasilnya

  1. Disable Buttons

Disable Buttons adalah class untuk menonaktivkan tombol. Cara membuatnya sendiri tinggal tambah kan class “pure-button-disable” pada tag button atau ketikan atribut “disable” langsung ke tab button . lihat contoh di bawah.

  1. Active buttons

Active Buttons adalah class dari Pure CSS untuk memberikan style seperti tombol di tekan pada tag button. Untuk membuatnya kita tambahkan class “pure-button-active” setelah class :pure-button”. Lihat contoh kode di bawah ini.

  1. Primary Buttons

Memberika style warna menjadi warna biru pada tombol. Cara menggunakannya tinggal tambahkan class “pure-button-primary” setelah class “pure-button” lihat contoh kode di bawah ini.

Maka hasilnya seperti ini

Nah seperti itu lah Jenis – jenis Buttons di Pure CSS, semoga kalian tertarik mempelajarinya. Keep Coding 😀