Hallo sahabat Dumet, pada tulisan saya kali ini, saya akan mengenalkan sebuah property CSS terbaru yang menurut saya sangat keren. Properti ini bernama mix-blend-mode yang memiliki banyak pilihan mode. Tapi pada tulisan ini saya hanya akan menggunakan mode screen saja. Sahabat bisa mencoba mode mix-blend-mode yang lainnya. Berikut mode yang terdapat dimiliki properti mix-blend-mode:

  • mix-blend-mode: normal;
  • mix-blend-mode: multiply;
  • mix-blend-mode: screen;
  • mix-blend-mode: overlay;
  • mix-blend-mode: darken;
  • mix-blend-mode: lighten;
  • mix-blend-mode: color-dodge
  • mix-blend-mode: color-burn;
  • mix-blend-mode: hard-light;
  • mix-blend-mode: soft-light;
  • mix-blend-mode: difference;
  • mix-blend-mode: exclusion;
  • mix-blend-mode: hue;
  • mix-blend-mode: saturation;
  • mix-blend-mode: color;
  • mix-blend-mode: luminosity;

Nah sekarang kita coba bagaimana cara menggunakannya. Buat file HTML dengan struktur sebagai berikut.

Menggunakan Mix-Blend-Mode Dengan Mode Screen

Kemudian berikan style CSS nya sebagai berikut.

Menggunakan Mix-Blend-Mode Dengan Mode Screen

Jika sahabat jalankan file .HTML nya pasa browser, maka tampilannya akan seperti gambar di bawah ini.

Menggunakan Mix-Blend-Mode Dengan Mode Screen

Wow… keren kan???

Btw, gambar background yang saya gunakan saya ambil dari website http://gratisography.com/

Selamat mencoba di rumah, dan sampai jumpa lagi pada tulisan saya selanjutnya. 🙂