Hai? pada tutorial kali ini saya akan membahas tentang cara membuka jendela baru pada browser dengan javascript.

Apa kabar teman-teman semuanya, balik lagi pada tutorial dumet school, pada tutorial kali ini saya akan mengajarkan bagaimana cara membuka jendela baru pada browser dengan javascript, pasti teman-teman sering melakukannya ketika berselancar di google, teman-teman melakukan klik kanan, lalu open new tab pada broser sehingga link yang dituju akan terbuka pada jendela baru di browser.

nah pada tutorial kali ini kita akan membuat efek seperti itu namun dengan menggunakan javascript, bagi teman-teman yang sudah menguasai javascript pasti sudahlah faham dengan fungsi window.open, oke untuk lebih jelasnya kita langsung saja praktekkan, silahkan teman-teman buat sebuah file html dan ketikan script berikut ini:

Penjelasan dari script diatas adalah saya membuat sebuah tombol dimana tombol tersebut saya berikan even onclick dengan nama klik(), lalu saya membuat sebuah function, apabila function klik berjalan maka akan membuka jendela baru ke website dumetschool.

gimana teman-teman semuanya, mudah bukan, mungkin tutorial kali ini tentang membuka jendela baru pada browser dengan javascript cukup sampai sini dulu, semoga tutorial kali ini bermanfaat untuk teman-teman semuany, sampai jumpa pada tutorial berikutnya,

terimakasih.