Menu merupakan sebuah Navigasi yang terdapat pada website digunakan untuk membantu pengguna dalam menampilkan sesuai halaman yang akan diperlukan. Tentunya sebuah website Navigasi sangat diperlukan agar pengguna lebih mudah menggunakan website itu sendiri, jika sebuah navigasi menyulitkan tentu akan jarang sekali pengguna mengunjungi website tersebut. Dalam kesempatan kali ini saya akan memberikan tutorial tentang cara membuat rotasi menu dengan HTML CSS, Baiklah agar tidak binggung kita lanjutkan cara pembuatannya coba disimak langkah-langkah berikut ini:

Pertama yang perlu disiapkan buatlah struktur HTML-nya seperti berikut ini:

dalam struktur HTML diatas saya menggunakan sebuah Icon untuk menu-menu yang akan ditampilkan dan tentunya icon tersebut saya pakai Fontawesome agar lebih mudah digunakan, plugin fontawesome dipakai secara online jadi harus terkoneksi dengan internet, jika ingin menggunakan secara offline silahkan download link disini.

Langkah berikutnya tambahkan style CSS agar terlihat manis tampilan dan menarik tentunya.

coba sekarang simpan kedua file HTML dan CSS ,jalankan pada browser lalu lihat hasilnya apakah seperti berikut in tampilannyai:

2-cara membuat rotasi menu dengan HTML CSS

Demikian pembahasan artikel kali ini tentang cara membuat rotasi menu dengan HTML CSS, selamat mencoba dan semoga bermanfaat. Sampai jumpa pada artikel selanjutnya tetap semangat serta jangan lupa explore terus kemampuan sahabat semua.

Terima kasih